Rata-rata rating: 3.0 dari 5
| Penulis | : | Zulfa Adiputri |
| Jenjang | : | SD |
| Jumlah | : | 36 halaman |
| Bahasa | : | Indonesia |
| Tema | : | Kedudukan Anak dalam Komunitas/Masyarakat |
| Format | : | Buku Digital |
Riri tak ingin pulang ke rumah. Nilai ulangan hariannya buruk dan ia tahu Mama tidak akan senang. Seperti yang selalu terjadi, Mama menderanya dengan omelan dan membanding-bandingkannya dengan temannya yang lain. Riri merasa lelah. Akankah Riri mampu menyelesaikan persoalan ini?
Baca Sekarang Simpan Kuis BacaanHalo sahabat Budi, kami senang kamu datang dan membaca buku di sini. Bagaimana dengan kamu? Yuk, kasih tahu kami tentang pendapatmu!
Isi Pendapatmu di sini
nida Millatissaniyah
Posted at 12:51, 25 December 2025Cerita dan gambar secantik ini wajib dikasih bintang lima sih
Axel valerian hans
Posted at 10:42, 21 November 2025Kayaknya buku ini bagus karena itu membantu saya tenang kalau saya dapat nilai remedial ulangan harian, STS dan SAS